Lowongan Kerja PT Perkebunan Nusantara XI - 10 Jurusan
GO-kerja.com - PT Perkebunan Nusantara XI adalah perusahaan agribisnis perkebunan yang memiliki usaha komoditas tunggal yaitu gula. PT Perkebunan Nusantara menyuplai sekitar 16-18% persedian gula nasional. Sebagian besar bahan baku gula diambil dari tebu rakyat yang diambil melalui kemitraan pabrik gula atau PG. 90% saham pemerintah Indonesia di PT Perkebunan Indonesia dialihkan ke PT Perkebunan Nusantara III sehingga menjadikan PT Perkebunan Nusantara III sebagai holding BUMN perkebunan.
Saat ini PT Perkebunan Nusantara XI membuka kesempatan bagi anda untuk mengisi Lowongan Kerja Terbaru sebagai karyawan pimpinan atau sebagai karyawan staff. Bagi anda yang berminat untuk bekerja di PT Perkebunan Nusantara XI silahkan persiapkan diri anda untuk mengikuti setiap tahapan seleksi yang akan diberikan oleh PT Perkebunan Nusantara XI.
Berikut ini adalah informasi mengenai Lowongan Kerja PT Perkebunan Nusantara XI :
KUALIFIKASI KHUSUS
- Pendidikan minimal S1 dari jurusan Teknik Mesin - Konvergensi Energi (TMK)
- Pendidikan minimal S1 dari jurusan Teknik Elektro - Arus lemah (TEL), Arus kuat (TEK)
- Pendidikan minimal S1 dari jurusan Teknik Sipil - Perencanaan gedung/jalan (TSP)
- Pendidikan minimal S1 dari jurusan Teknik Kimia (TK)
- Pendidikan minimal S1 dari jurusan Teknologi Hasil Pangan (THP)
- Pendidikan minimal S1 dari jurusan Pertanian - Agronomi (PA), Agroekoteknologi (PAT), Tanah (PT), HPT (PH), Agribisnis (PAG), Mekanisme (PM)
- Pendidikan minimal S1 dari jurusan Teknik Informatika (TI), Manajemen Informatika/Sistem Informasi (SI)
- Pendidikan minimal D3 dari jurusan Teknik Informatika, D3 Manajemen informatika untuk level karyawan pelaksana (D3)
- Pendidikan minimal S1 dari jurusan Hukum Pidana (HP) yang memiliki ijin beracara adalah nilai tambah
- Pendidikan minimal S1 dari jurusan Akuntansi (EA), Manajemen Pemasaran/Bisnis (EMP), Manajemen SDM (EMS)
KUALIFIKASI UMUM
- Usia maksimal 30 tahun
- Pria (untuk pekerjaan nomor 1-5)
- IPK minimal 2,75 untuk lulusan dari PTN dan 3,00 untuk lulusan dari PTS
- Sehat jasmani dan rohani, tidak buta warna, bebas narkoba, dan berkelakuan baik
- Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja PT Perkebunan Nusantara XI
BERKAS LAMARAN
- Surat lamaran kerja
- Daftar riwayat hidup atau CV
- Pas foto berwarna ukuran 4x6
- Foto copy ijazah dilegalisir
- Foto copy transkrip nilai dilegalisir
- Foto copy KTP
- Foto copy KK
- Surat keterangan sehat, bebas buta warna, dan bebas narkoba
- Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)
CARA MELAMAR KERJA
Bagi anda yang berminat untuk mengisi Lowongan Kerja PT Perkebunan Nusantara XI terbaru dan anda telah memenuhi kualifiasi yang ditentukan. Silahkan mengirim kelengkapan berkas lamaran anda (kode jurusan ditulis di pojok kanan amplop) ke :
Student Advisory Centre ITS (SAC-ITS) Gedung SAC
Lantai I Kampus ITS
Sukolilo Surabaya 60111
BATAS PENERIMAAN BERKAS: EXPIRED
"SETIAP SATU KEBAIKAN YANG KITA LAKUKAN UNTUK ORANG LAIN AKAN MENDATANGKAN KEBAIKAN YANG LEBIH BAIK KEPADA DIRI KITA SENDIRI"